Open top menu
Selasa, 28 Januari 2014

Tahukah Anda, Garuda Indonesia pada awalnya dibentuk dari kerjasama antara Pemerintah Indonesia dengan maskapai penerbangan Kerajaan Belanda, Koninklijke Luchtvaart Maatschappij (KLM). Maskapai ini secara resmi didirikan pada 28 Januari 1949 dengan nama Garuda Indonesian Airways. Pada 28 Desember 1949 Garuda Indonesian Airways melakukan penerbangan pertama dengan rute dari Jakarta ke Yogyakarta untuk menjemput Presiden Soekarno. 
Garuda merupakan maskapai pertama dan tertua di Indonesia, dan dimiliki oleh pemerintah Republik Indonesia. Sebagai maskapai negara, Garuda Indonesia adalah flag carrier dari Indonesia dengan slogan The Airline of Indonesia serta memiliki lambang Burung Garuda dari mitologi Hindu dan Budha. Dalam penerbangan, Garuda memberikan pelayanan full service yang artinya Garuda memberikan fasilitas dan kenyamanan lebih bagi para penumpangnya. 
Garuda memiliki visi yaitu ”Menjadi perusahaan penerbangan yang handal dengan menawarkan layanan yang berkualitas kepada masyarakat dunia menggunakan keramahan Indonesia”. Selain itu mereka juga memiliki misi yaitu “Sebagai perusahan penerbangan pembawa bendera bangsa Indonesia yang mempromosikan Indonesia kepada dunia guna menunjang pembangunan ekonomi nasional dengan memberikan pelayanan yang profesional”.
Posting Lebih Baru
This is the last post.

1 komentar:

  1. The History of the Casino - One of the Most Popular Casinos
    A relative https://septcasino.com/review/merit-casino/ newcomer to the world of https://febcasino.com/review/merit-casino/ online gambling, Wynn Las 나비효과 Vegas opened its doors to a new casinosites.one audience of over 600,000 in 2017. This was the first casino gri-go.com

    BalasHapus